Assalamualaikum wr.wb
Kami dari HMJ MATRIKS akan memberikan sedikit artikel nih...
Hari ini kami akan membahas
tentang Tasbaq. Tasbaq itu sendiri
merupakan kegiatan tahunan yang dilakukan oleh HMJ MATRIKS
demi melihat kemampuan mahasiwa baru dalam membaca dan menulis Al-quran,
kegiatan ini langsung di pandu oleh Department Keagamaan. Tes Tasbaq di lakukan pada tanggal 20 Oktober dan diikuti oleh kurang
lebihnya 145 mahasiwa baru. Tasbaq yang terdiri dari membaca al quran dengan mengetes
termasuk tajwid apa dan panjangnya berapa ketukan, setelah itu di lanjut dengan
tes tulis. Tes tulis sendiri yaitu menyambung huruf hijaiyah dengan memberikan
soal yang telah disediakan.
Tasbaq untuk melihat hasil sesuai
dengan kemampuan maka nanti Department
keagamaan HMJ MATRIKS memberikan
kelas sesuai dengan hasil tes.
Pengumuman akan diumumkan pada saat penilaian
sudah selesai. Kelas tasbaq terdiri dari kelas A, B, dan C. Kelas A di khusukan
oleh kelas yg sudah lancar, B cukup baik, dan kelas C dikhususkan untuk kelas
kurang pengetahuannya. Di pembagian kelas tersebut nanti kita di ajarin lagi
sampai kita bisa memahami tajwid dan menulis sambung menyambung huruf hijaiyah.
Sekian tentang tasbaq kali ini, buat
adik mahasiswa baru jangan putus asa dalam latihan membaca alquran yang benar
terutama dalam tajwidnya :-D Teruslah berusaha, karena Al-quran pedoman hidup kita !
Wassalamualaikum wr wb
0 komentar:
Posting Komentar